Peluang Usaha Serabut Kelapa

Peluang Usaha Serabut Kelapa

Serabut kelapa adalah kulit luar dari kelapa tua yang banyak dengan manfaat dan sering digunakan untuk membuat berbagai alat pembersih seperti sapu, pengesat alas kaki dan lainnya, serabut kelapa termasuk ramah lingkungan dan mengurangi limbah kelapa dan sebagian masyarakat memanfatkan untuk sesuatu yang bermanfaat seperti pengeset alas kaki dan sapu.

Jual Produk Kelapa Serabut Kelapa Murah dan Terlengkap September 2020 | Bukalapak

Melihat banyaknya peminat peralatan pembersih yang menggunakan bahan sabut kelapa, ini termasuk peluang usaha bagi yang tertarik, dan jika anda tertarik menjalankan usaha serabut kelapa dan membutuhkan mesin. Kami Gama Sakti Mandiri menyediakan Mesin Press Sabut Kelapa Hidrolis

Mesin Press Sabut Kelapa Hidrolis

Mesin Press Sabut Kelapa Hidrolis adalah alat untuk melakukan pengepressan sabut kelapa menjadi bentuk ball atau kotak. Tujuannya untuk mempermudah pengangkutan dan meminimalisasi volume muatan produk sabut. Denga adanya mesin ini tentu akan mengurangi resiko biaya muatan tinggi akibat besarnya volume muatan.

Cara Membuat Sapu Dengan Serabut Kelapa

Bahan :

  • 3 serabut kelapa
  • tali -+ 1 meter
  • gagang kayu

Cara Pembuatan :

  • Masukkan serabut kelapa ke dalam mesin untuk menghasilkan potongan serabut yang berkualitas
  • Ambil 4 sampai 5 helai dan ikat dengan bersambung
  • Lalu kumpulkan menjadi satu dan ikat dengan ujung gagang sehingga menjadi sapu

Tips Membuka Usaha Sapu

  1. Memiliki mesin sabut kelapa untuk menghasilkan serabut yang berkualitas
  2. Mencari tempat pemasaran seperti toko parabot rumah dan sejenisnya
  3. Melayani konsumen dengan ramah demi menjaga kepercayaan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *