Peluang Usaha Pisang Coklat

Peluang Usaha Pisang Coklat

Makanan yang satu ini sudah tidak asing lagi di masyarakat pada umumnya, pisang coklat adalah cemilan yang banyak diminati oleh masyarakat karena paduan rasa pisang dengan siraman coklat sehingga rasa manis membuat lidah ingin lagi dan lagi, pisang coklat sangat cocok dinikmati keadaan dingin bersama keluarga atau teman dan pisang coklat sendiri mengandung zat besi yang baik untuh tubuh,

Resep Sate pisang coklat ala Taichan oleh Fitri Mantika - Cookpad

Melihat banyaknya peminat dan sedikitnya penjual ini salah satu peluang usaha pisang coklat bagi yang ingin menjalankannya, jika anda membutuhkan resepnya akan kami berikan di bawah ini :

Bahan :

  • air secukupnya
  • 1/2 sdt vanili
  • 1/2 baking powder
  • 2 sdm gula pasir
  • 200 gr tepung terigu
  • Pisang kepok, belah memanjang jangan sampai putus

Taburan:

  • Susu kental manis
  • Keju parut
  • Cokelat meses

Cara membuat:

  • Aduk semua bahan menjadi adonan yang licin.
  • Masukkan pisang ke dalam adonan tepung.
  • Lalu Goreng di dalam minyak panas dengan api sedang.
  • Setelah matang, angkat lalu tiriskan.
  • Kemudian Tata pisang goreng di atas piring saji.
  • masukkan pisang ke dalam wadah coklat cair dan diamkan beberapa saat.
  • Taburi dengan meses coklat dan parutan keju untuk toping.
  • Masukan ke dalam freezer untuk menikmati rasa dingin di mulut
  • Dan terakhir tinggal menyajikan

Jika anda membutuhkan mesin pencair coklat kami Gama Sakti Mandiri menyediakan Mesin Air Mancur Coklat

Mesin Air Mancur Coklat

Mesin Air Mancur Coklat– Mesin pemancur coklat (dari coklat batangan khusus kemudian diencerkan dengan pemanas, lalu disirkulasikan) sehingga membentuk coklat encer punden berundak yang menutupi seluruh susunan (tersedia 5 susun dan 6 susun) sehingga tampak menarik perhatian pengunjung. Biasa digunakan untuk penyajian coklat Fondue (mencelupkan buah, biskuit, ice cream, kue lapis. manisan buah ke pancuran coklat) sehingga lezat saat disantap.

Tips Membuka Usaha Pisang Coklat

  1. Memilih pisang yang bagus untuk menghasilkan pisang coklat yang berkualitas
  2. Memiliki mesin pencair coklat untuk mengetahui kadar cairnya
  3. Mencari tempat pemasaran seperti kantin, depan pasar, dan tempat wisata karena tempat tersebut sering berkumpulnya orang – orang beristirahat
  4. Menjaga kebersihahan tempat dan alat demi menjaga kehighenis hasil
  5. Melayani konsumen dengan ramah agar konsumen merasa dihargai

Selamat mencoba !!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *